Kamis, 30 September 2010

Makalah Windows Vista


K ATA PENGANTAR


Puji dan syukur saya panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat dan kasih sayangNya saya dapat menyelesaikakan makalah ini untuk memenuhi Tugas Sistem Operasi saya.
Di zaman sekarang kemajuan teknologi semakin cepat, termasuk dalam bidang teknologi, contohnya timbulnya berbagai windows dan yang terbaru adalah windows vista yang menyediakan fitur – fiur tebaik dan ter praktis.
Dalam pembuatan makalah ini saya menyadari masih banyaknya kekurangan, untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat saya harapkan.,Terimakasih .

Tanjungpinang,24 September 2010


Penyusun

DAFTAR ISI
Kata Pengantar.................................................................................................................1
Daftar Pustaka..................................................................................................................2
BAB I PENDAHULUAN
1.2  Latar Belakang............................................................................................................3
1.2 Rumusan Masalah.......................................................................................................3
1.3 Tujuan Penulisan.........................................................................................................3

BAB II PEMBAHASAN
2.1 Sejarah Windows Vista…………………………….……………………………….4
2.2 Pengertian Windows Vista…………………………….……………………………5
2.3 Hardware....................................................................................................................5
2.4 Tampilan dan Browser................................................................................................7
2.5 Security.......................................................................................................................8
2.6 Multimedia………………………………………….………………….…….....…...9
2.7 Performance………………………………...……………….…………..………….10
2.8 Macam – Macam Windows Vista…………………..……………….………….......11
2.9 Fitur-fitur Windows Vista…………………………………………………..…...….13
3.0 Masalah-Masalah Windows Vista……………………………………..………...….15
3.1 Kekurangan & Kelebihan Windows Vista……………………………………...…...16
3.2 Kelebihan Windows Vista Dibanding XP……………………………………..…....17

BAB III PENUTUP
3.1 Kesimpulan...................................................................................................................18
3.2 Daftar Pustaka..............................................................................................................19


BAB I         PENDAHULUAN

1.1     Latar Belakang

Kemajuan zaman mendorong kita unuk tetap dinamis dan praktis, begitu juga dengan perkembangan teknologi informasi harus terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan manusia yang selalu ingin praktis tetapi elegan.

Windows vista merupakan keluaran terbaru dari microsoft yang menawarkan berbagai filtur yang elegant tetapi juga praktis, sesuai dari kebutuhan manusia pada saat ini. Keluaran terbaru ini dapat dijadikan hal positif bahwa semakin maju perkembangan zaman maka senakin tinggi juga kecerdasan setiap orang.

Windows vista merupakan gebrakan baru pelanjut dari windows XP atau experient. Jadi walau fitur lebih canggih penggunaannya tidak jauh berbeda dari windows XP.


1.1  Rumusan masalah
Sejarah Windows Vista !!
Apa pengertian Windows Vista?
Apa saja Hardware Windows Vista?
Apa Filtur yang ditawarkan?
Apa macam – macam dari Windows Vista?
1.2  Tujuan
Mengetahuai apa itu Windows Vista!!
Mengetahui cara penggunaannya!!
Mengetahui fitur – fitur terbarunya!!
Mengetahui macam – macamnya !!
Mengetahui Masalah Dari Windows Vista!!

Apa saja yang terdapat pada Windows Vista?





BAB II        PEMBAHASAN
2.1 Sejarah Windows Vista

Windows Vista adalah versi keenam bagi keluarga sistem pengendalian Microsoft Windows. Windows Vista mula dipasarkan kepada pengeluar OEM pada 8 November 2006 untuk pengguna bisnis, dan 30 Januari 2007 untuk pengguna rumahan dan dilancarkan oleh Microsoft bagi pasaran Malaysia pada 8 Februari 2007[1].

peluncuran Windows Vista ini berjarak lebih dari lima tahun sejak peluncuran Windows XP pada 25 Oktober 2001.Windows Vista mempunyai antar muka terkini yang cantik dan lutsinar, dikenali sebagai Aero. Semasa peringkat pembangunannya, Windows Vista dikenali dengan nama kodenya yaitu Longhorn sehinggalah ia memperoleh nama resminya pada 22 July 2005[2]. Keluaran Windows Vista didatangi lebih daripada lima tahun selepas perkenalan, Windows XP, menjadi tempo terpanjang di antara dua keluaran Microsoft Windows.

Windows Vista memberikan banyak taksiran negatif. PC World telah menyeneraikan #1 dari "15 teknologi mengecewakan 2007," mengatakan bahwa banyak pengguna suka bergantung pada XP, manakala lain-lain yang sudah meningkat telah menjatuhkan semula."[3] Kritikan Windows Vista memasukkan masa pembangunan yang berpanjangan, istilah perlesenan paling terbatas, pemasukan teknologi Pengurusan Hak Digital baru bertujuan menyekatkan salinan media digital yang dilindungi, kekurangan pemandu bahan untuk sesuatu perkakasan, dan pengguna ciri-ciri baru lain seperti User Account Control.

Windows Vista memang dicanangkan agar memiliki keamanan yang lebih tangguh dibandingkan dengan versi-versi sebelumnya, dengan memperkenalkan sebuah modus pengguna yang terbatas, yang disebut sebagai User Account Control (UAC), untuk menggantikan filosofi "administrator-by-default" yang diberlakukan pada Windows XP. Windows Vista juga memperkenalkan fitur grafik yang jauh lebih "memikat", yang disebut dengan Windows Aero GUI, aplikasi yang baru (seperti halnya Windows Calendar, Windows DVD Maker dan beberapa game baru termasuk Chess Titans, Mahjong, dan Purble Place).
2.2 Pengertian Windows Vista
Microsoft Windows Vista adalah sistem operasi terbaik saat ini. Dengan Microsoft Windows Vista, maka Anda akan dapat memutar lagu dan film, merekam suara, mengisi CD-R(RW) dan DVD-R(RW), memotong audio dan video, melihat nilai hardware (Subscore dan Base score), menggunakan Internet dan lain-lain.

Windows Vista adalah versi terbaru Microsoft Windows, sistem operasi berbasis grafis dari Microsoft yang digunakan pada komputer pribadi (PC), baik untuk pengguna rumahan maupun bisnis, pada komputer laptop, maupun media center.

Sebelum diumumkan dengan nama Windows Vista pada 22 Juli 2005, sistem operasi ini lebih dikenal dengan codename Longhorn (berasal dari nama Longhorn Saloon, sebuah bar terkenal di Whistler, British Columbia, Kanada).

2.3 Hardware
Berikut gambaran singkat mengenai spesifikasi hardware yang dibutuhkan untuk menggunakan Vista, yang dibagi menjadi tiga level :
1. Level Minimum
Pada level ini fungsi – fungsi dasar vista dapat berjalan namun tidak semua fitur vista dapat anda nikmati seperti fitur Aero flip dan flip 3D tidak akan berjalan pada level ini. Hardware yang dibutuhkan:
a. Prosesor 800 mhz ( pentium 3 atau athlon)
b. RAM 512 MB
c. Hard disk 40GB
d. Graphic card bebas (Untuk level ini kerja komputer akan terasa sangat lambat).



2. Level Medium
Pada level ini anda dapat menikmati fitur windows vista secara penuh, fitur – fitur yang membutuhkan kerja keras hardware seperti Aero Glass, flip, flip 3D, dsb dapat dijalankan dengan lancar, namun kerja masih dirasakan tersendat dalam level ini, hal ini dapat dirasakan apabila anda telah menginstal banyak program dan driver, serta banyak servis yang dijalankan oleh windows, apalagi jika mengoperasikan program – program yang dapat menguras tenaga hardware seperti program – program3D animator, program – program dengan proses rendering.

Hardware yang dibutuhkan:
a.       Prosesor yang mempunyai kecepatan 2 GHZ atau lebih ( pentium 4 2,6 GHZ, ATHLON xp 2800+, anthlon 64,dll)
b.      RAM 1024 MB
c.       Hard disk SATA 80 GB
d.      Graphic card dengan pixel shadrer 2 dan dukungan direc x 9.0 ( 128 256MB) ( Radeon 9500, Nvidia geForce 5200, intel 945 GM, ATI Xpress.

3. Level High
Pada level ini tidak perlu khawatir, karena dalam level ini sudah dapat menikmati semua fitur yang terdapat dalam windaws vista secara aman dan nyaman.
a.       Prosesor dengan kecepatan 3 GHZ atau lebih, prosesor dual core (intel core duo, intel core 2 duo E6400+, athlon 64 X2 4600+, AMD turion X2,dll)

b.       RAM 2048 MB DDR II
c.       Hard disk SATA 120GB
d.      Graphic card dengan dukungan pixel shadrer 2 atau pixel shadrer 3 (>256MB)

Pastikan pada hard ware atau PC tertera logo “ vista capable PC” atau “ vista premium ready PC”. Karena kedua logo tersebut menandakan bahwa komputer tersebut sudah dapat windaws vista dengan fungsi – fungsi dasarnya dan mampu menjalankan semua kelebihan windaws vista, termasuk semua fitur premiumnya.

2.4 Tampilan dan browser
1. Aero dan Aero glass
Fitur Aero glass merupakan efek transparan pada jendela windows yang membuatnya terlihat seperti kaca. Tingkat transparansi dapat diatur sesui kebutuhan dan dapat menambahkan warna. Tapi hanya VGA dengan pixel shader 2 dan VGA yang mendukung minimal directX versi 9.0 yang dapat menampilkan fitur aero glass ini.
Pada windows vista tool tips disertakan dalam bentuk teks dan gambar yang real time sesuai sesi yang sedang bejalan dengan jendela yang bersangkutan. Dan banyak efek yang terdapat dalam windows vista contohnya minimize dan maximize jendela, efek pop up, dll.

2. Windows sidebar
Sebenarnya windows sidebar bukanlah sebuah inovasi baru, karena sebelumnya MacOS sudah terlebih dahulu membuat sebuah aplikasi yang sangat mirip dengan windows sidebar, yakni aplikasi yang diberi nama dashboard. Selain MacOS yahoo juga sudah membuat aplikasi serupa yang diberi nama yahoo! Widget engine.
Windows sedebar terdiri dari beberapa gadget yang menjalankan beberapa aplikasi yang berbeda. Dan gudget ini dapat diaktifkan dan di non aktifkan sesuai kebutuhan. Contohnya gadget note, clock, calenar, contacs, CPU meter, feed headlines, picture puzzle dan slide show. Windows ini memerlukan memori 20MB.

3. Flip dan flip 3D
Fitur ini merupakan fitur premium windows vista. Flip menampilkan sesi jendela – jendela yang sedang aktif dalam bentuk thumbnail dan apabila aero glass aktif maka fitur flip akan ditampilkan dalam bentuk transparan. Flip 3D merupakan pengembangan dari fitur flip, bedannya jendela yang aktif di tampilkan dalam bentuk 3D.



4. Windows explorer
Windows explorer pada windows vista lebih lengkap da menarik serta dapat mempermudah dan mempercepat pencarian file. Perpindahan daritampilan file kethumbnails hanya dengan menekan tombol ctrl + scroll mouse ( up atau down)
Maka tampilan icon pada windows explorer akan berubah.
Fungsi pencarian pada menu start pun berubah, tidak hanya mencari file tetapi juga dapat mencari program. Tinggal ketik beberapa huruf dari nama file atau program, datanya akan segera muncul. Di windows explorer kita juga dapat mengetahui metadata ( data dari sebuah data) contohnya foto, cukup degan mengklik foto semua info tentang foto tersebut akan muncul.

5. Internet explorer 7
Dalam IE7 kini terdapat RSS feed, pop – up blocker, dll. Dan kini juga menerapkan sistem tabulasi dalam menampilkan halaman website. Dengan menekan tombol ctrl + T untuk menampilkan tab baru menyediakan fitur Quick tab, yang menampilkan semua halaman web yang telah dibuka balam thumbnail.

2.5 Security
1. Parental Control
Fungsi utama fitur ini adalah untuk mengontrol penggunaan komputer bagi anak – anak, karena fitur ini dapat membatasi penggunaan komputer seperti kapan saja komputer digunakan, program apa saja yang telah dibuka, website apa yang boleh dibuka dan diblokir, dll. Dan dapat melihat aktifitas yang telah dilakukan komputer dengan mengunakan featur view aktifity report.

2. Bit looker Drive Encription.
Sebuah fitur untuk mengenkripsi drive, sehingga drive tidak dapat di akses oleh sembarang orang. Untuk menggunakan fitur ini komputer harus memiliki minimal 2 partisi hard disk, satu digunakan untuk OS anda dan satu lagi untuk bit locker drive encription. Dan format sistem file harus menggunakan NTFS serta sistem BIOS yang kompatible dengan trusted platform module (TPM) dan bootable flash disk.
Fitur ini mengkripsi file system sehingga system tidak dapat diakses.

3. Windows Firewall
Berfungsi untuk benteng pertahanan terhadap serangan hacker dan malware seperti virus, worm, dan trojan.

4. Windows Defender
Berfungsi sebagai pelindung dari ancaman spyware, walau kerja spyware hanya memata – matai tetapi dapat menurunkan kinerja komputer.

5. User Account Control
Fitur ini berfungsi untuk mengingatkan pengguna setiap kalimmelakukan suatu hal pada komputer. Sebuah proses tidak akan berjalan apa bila tidak dengan izin sipengguna. Layar UAC akan muncul untuk menanyakan apakah proses ini disetujui. Tetapi karena terlalu sering muncul banyak orang yang merasa terganggu. Untuk meng non aktifkannya dapat melalui cntrol panel – user account and family safety – user account – turn user account control on or off.

2.6 Multimedia
1. Windows media player 11
Dari segi fitur, WMP 11 menghadirkan fungsi RIP, burning, sync, dsb. Selain ituWMP juga dapat memutar DVD yang didukung sub – title. Dan dapat bekerja pada taskbar. Untuk dapat meliahat media yang diputar ketika bekerja atau mengetik.

2. Windows Photo Galery
Tidak hanya untuk gambar tetapi juga dapat mngorganisir file vidio, dengan memberikan tag ratting pada file gambar atau vidio. Dan tag tersebut akan mengelompokan gambar / vidio sesuai jenis.
Selain itu kita dapat mem – burn kedalam format CD atau DVD gambar yang kita buat menjadi movie. Dilengkapi juga untuk editing foto, walaupun tool – toolnya masih sederhana tetapi dapat digunakan untuk memperbaiki foto yang buran atau menghilangkan efek red eyes.

3. Windows DVD Maker
Dapat digunakan untuk membuat movie dengan format DVD, lengkap dngan menu, chapter dan subtitle. Syaratnya komputer harus memiliki file yand didukung oleh DVD makerdan DVD burn.

4. Windows Movie Maker
Fitur ini sudah didukung format HD ( high definition) sehingga dapat mnedit file movie dengan fortmat tersebut. Dalam fitur ini file movie dapat dipotong – potong kedalam chapter – chapter, meng – capture movie dengan handycam atau digicam, mengimport gambar dan movie, memberikan efek transisi dll.
Agar dapat menghasilkan movie yang berkualitas terdapar 3 jenis HD yang dapat dipilih yaitu HD 720p, HD for xbox 300 dan HD 1080p.

5. Windows Media Center.
Merupakan fitur kumpulan, jadi pengguna dapat menggunakan berbagai fitur multimedia di windows media center ini. Contohnya mendengarkan radio, melihat TV, dan dapat integrasikan dengan remote control dan technologi touch screen.. tetapi fitur ini memakan resource yang amat besar sehingga dapat membebani kinerja komputer.

2.7 Performance
1. Windows Superfetch
Adalah usaha microsoft agar sistem oprasinya lebih responsif dengan memuat program – program yang sering digunakan kedalam memory komputer terlebih dahulu.

2. Low Prioruty
Pada saat menjalankan atau menggunakan tool disk defragmenter, defragment akan dijalankan secara background dan pengguna masih dapat melakukan aktifitas yang lain seperti mengetik walau defregment sedang berjalan, komputer tidak akan menjadi lambat tetapi tetap responsif.

3. Windows Ready Boost
Adalah sebuah fitur yang dapat mempercepat kinerja sistem menggunakan flash disk fitur ini akan menggunakan flash disk sebagai cache memori karena membaca dari flash disk, 80 – 100 kali lebih cepat dari pada membaca dari hard disk sehingga secara otomatis dapat meningkatkan performance komputer. Syaratnya flasdisk harus berlebel ReadyBoost.
Caranya sangan mudah, dengan memasukan USB stick ke komputer maka vista akan menawari apakan flash disk anda akan digunakan untuk ready boost atau tidak.

4. Windows Readydrive
Dengan hard disk hybrid dan dukungan dari sistem oprasi vista, peformance atau kecepatan vista dalam melakukan booting akan meningkat sehingga tidak menunggu lama sampai koputer siap.

2.8 Macam – macam Vista
Microsoft mengeluarkan enam jenis dari windows vista, yaitu:

a.      Windows Vista Starter
Mirip seperti Windows XP Starter Edition,edisi ini masih berteknologi 32-bit, edisi ini dibatasi untuk area lokal, terutama sebagai alternatif legal ketimbang penggunaan kopi bajakan.
Pengguna edisi ini akan sangat dibatasi pemakaiannya, misalnya hanya bisa untuk memakai tiga program sekaligus dalam satu waktu, pembatasan koneksi jaringan, dan physical memory dibatasi hanya hingga 256MB.

b.      Windows Vista Home Basic
Seperti Windows XP Home Edition,dengan teknologi 64-bit, fiturnya juga bertambah banyak.
Tetapi tidak sebanyak edisi yang lain, Home Basic ditujukan bagi pengguna rumahan yang tidak memerlukan fasilitas lebih tinggi. Tema “Aero Glass” dengan efek transparan juga tidak akan termasuk dalam Edisi ini.Home Basic hanya mendukung hingga 8GB physical memory.

c.       Windows Vista Home Premium
Didasari Windows Vista Home Basic, edisi ini memiliki tambahan dukungan fitur-fitur lebih tinggi yang ditujukan untuk segmen pengguna rumahan, seperti dukungan HDTV dan pembuatan menu DVD.
Tambahan lainnya adalah games yang lebih banyak, dukungan untuk komputer tablet dan mobile, sistem enkripsi file, serta aplikasi manajemen foto.
Edisi ini mirip dengan Windows XP Media Center Edition dan Tablet PC Edition.
Home Premium mendukung hingga 16GB physical memory.

d.      Windows Vista Bussines
Sebanding dengan Windows XP Professional, dan ditunjukan untuk pengguna bisnis.
Fitur Media Center yang ada dalam Home Premium tidak dimasukkan dalam edisi ini, tetapi memiliki fasilitas IIS web server, dukungan faksimili, offline files, dukungan dual physical processor, Remote Desktop, kolaborasi P2P, dan mampu menangani hingga 128GB memori.
Aktivasi produk tidak diperlukan untuk edisi ini.

e.       Windows Vista Enterprise
Edisi ini ditujukan untuk segmen enterprise, dan merupakan edisi tingkat tinggi dari edisi Business.
Fitur-fitur tambahannya di antaranya adalah versi sesi-tunggal dari Virtual PC, dukungan antarmuka multibahasa, BitLocker Drive Encryption, dan dukungan untuk aplikasi UNIX.
Edisi ini tidak akan tersedia melalui saluran retail ataupun OEM, melainkan melalui Microsoft Software Assurance.

f.       windows vista ultimate
Edisi ini menggabungkan seluruh fitur-fitur Home, Premium, dan Enterprise.
Dalam edisi ini juga ditambahkan dukungan pembuatan podcast (yang dialihbahasakan oleh Microsoft menjadi “blogcasting”), program peningkat-kinerja game (WinSAT), fasilitas DVD ripping, dan layanan online khusus untuk media yang dapat diunduh, serta opsi layanan pelanggan tambahan lainnya.
Edisi Ultimate ditujukan sebagai edisi Vista yang paling impresif, ditujukan bagi para pengguna high-end, pemain game, para profesional multimedia, serta para pecandu PC.
Seperti edisi Business dan Enterprise, aktivasi produk juga tidak diperlukan.

Perbedaan dari ke-enam jenis itu terletak dari fitur – fitur yang disertakan, windows vista ultimate merupakan versi vista yang memiliki fitur paling lengkap tetapi juga versi yang paling mahal, sedangkan fitur fancy aero glass disertakan mulai dari vista home premium, dengan kata lain tidak akan mendapatkan aero glass pada vista starter dan home basic, jika fitur bitlocker and drive encryption hanya terdapat pada vista enterprice dan ultimate.

2.9 Fitur-fitur Windows Vista

Windows Vista dianggap telah memiliki fitur yang lengkap dengan peluncuran build 5308 CRT, yang dirilis pada 22 Februari 2006. Pekerjaan yang menunggu para programer Microsoft hingga tanggal akan dirilisnya versi final nanti cenderung difokuskan pada stabilitas, kinerja, kompatibilitas aplikasi dan driver, serta dokumentasi.

James Allchin dalam sebuah wawancara menyatakan bahwa tidak akan ada versi “Release Candidate” (RC) seperti yang dilakukan pada versi-versi Windows yang sebelumnya. Microsoft sebaliknya hanya akan mengirimkan CTP hingga produk tersebut siap dipasarkan. Hanya saja dalam peluncuran Windows Vista Beta 2 bagi para penguji pada 23 Mei 2006, dan untuk umum pada 7 Juni 2006 melalui Microsoft’s Customer Preview Program (bisa diunduh langsung ataupun dengan memesan DVD), Microsoft memberikan petunjuk bahwa akan ada release candidate untuk Windows Vista dengan menjanjikan sebuah Release Candidate 1 DVD kit untuk yang memesan DVD Beta 2.

Dalam roadmap Microsoft tampaknya rencana untuk tanggal rilis ke pabrikan adalah pada atau sebelum 25 Oktober 2006.


Fitur-fitur yang baru dan diperbaharui

Windows Vista memiliki daftar panjang untuk ratusan fitur-fitur baru, fitur-fitur yang diubahkan, dan fitur-fitur yang ditingkatkan kemampuannya. Pada saat ini daftar fitur-fitur tersebut belum dipublikasikan secara lengkap oleh Microsoft. Namun demikian, berbagai fitur yang akan dimasukkan ke dalam Windows Vista tersebut sudah mulai diperkenalkan melalui beberapa publikasi.

Fitur-Fitur End-User
·         Windows Aero: desain baru antarmuka pengguna, singkatan dari Authentic,
Energetic, Reflective, and Open. Antarmuka baru ini dimaksudkan agar lebih estetis dan bersih ketimbang tantarmuka Windows sebelumnya, termasuk jendela-jendela transparan, animasi, dan tampilan yang bagus. Animasi pada Windows Aero dapat nampak pada saat aplikasi ditutup, diminimalisasikan, dimaksimalisasikan, dan juga pada tombol rekomendasi.

·         Windows Shell: Windows shell yang baru ini berbeda sekali dengan Windows XP.
Sebagai contoh, Start Menu yang telah diubah, bahkan kata “Start” pun telah digantikan dengan tombol Windows “Pearl” biru yang baru.

·         Fasilitas Pencarian (Quick Search):
·         Windows Sidebar:
·         Internet Explorer 7+:
·         Windows Media Player 11:
·         Windows Media Center:
·         Windows Live Show :
·         User Account Control:
·         Windows Firewall With advanced security:
·         Windows Defender:
·         Windows Mail:
·         Windows Update:
·         Parental Control:
·         Windows Sideshow:
·         Speech recognition:
·         New Fonts:
·         Games:
·         Windows Calendar:
·         Windows Photo Gallery:
·         Windows DVD Maker:
·         Windows Collaboration:
·         SuperFetch:
·         ReadyBoost:
·         ReadyDrive:
·         Touchscreen:
·         Problem Reports and Solutions:
·         VirtualFolder:


3.0   Masalah-Masalah Windows Vista
Berikut adalah 8 masalah yang paling serius yang dihadapi:

Soal # 1 - Diperlambat Transfer File dan Download.
Vista akan mengambil keuntungan dari jaringan gigabit dan mampu mentransfer file antara mereka sangat cepat. Namun, ia gagal untuk mengoptimalkan kecepatan pada jaringan lambat dan hard disk lokal.

Masalah # 2 - Koneksi Internet Lambat.
Vista akan otomatis mengoptimalkan hubungan jaringan dengan menggunakan protokol TCP. Namun, untuk beberapa alasan itu hanya melambat.

Soal # 3 - Boot Up Lambat.
Terlalu banyak driver dan layanan latar belakang memperlambat waktu boot Vista.

Masalah # 4 – log on Lambat.
Tidak hanya waktu boot, bahkan ketika layar logon muncul, hal itu mungkin beku untuk beberapa waktu sebelum user bisa logon.

Soal # 5 - Windows mail terjebak.
Mail Windows diganti outlook express di XP, tapi banyak email yang gagal melaporkan akan terjebak dan diblokir lebih lanjut kirim mail keluar.




Masalah # 6 - Lambat Koneksi P2P.
Untuk beberapa alasan, Microsoft telah membatasi jaringan P2P sejak XP SP2, Anda membutuhkan beberapa "hack" untuk memaksimalkan koneksi P2P.

Masalah # 7 - Kompatibilitas Hardware.
Banyak driver hardware yang tidak mendukung Vista, diharapkan untuk mendapatkan dukungan lebih pada SP1.

Soal # 8 - Gagal Untuk Tidur.
Banyak vista upgrade pada hardware lama gagal untuk tidur atau bangun dengan benar.

3.1 Kekurangan & Kelebihan Windows Vista

Kelebihan:
·         Tentu saja pengalaman baru menjelalah PC dengan rasa tridi ( 3D ) yang canggih berkat AERO
·         Perbaikan dan penambahan fitur yang lebih canggih seperti Clear, Confident and Connected
·         Kualitas tampilan yang prima
·         Lebih sedikit system – crash dibanding pada windows xp
·         Built – in Support Option yang memberikan keleluasaaan lebih kepada pengguna
·         Mode pencarian file yang lebih mudah/live search
·         Security lebih baik

Kekurangan :
·         Fitur – fitur canggihnya bekerja optimal hanya pada lingkungan windows
·         Belum dibarengi dengan diluncurkannya software yang secara eksklusif mendukung dan bersinergi dengan fitur – fitur Vista
·         Terlalu banyak varian seri yang mungkin akan membingungkan calon pengguna
·         Bila spek komputer minim akan terasa berat
·         Terlalu banyak tampilan yg seharusnya tidak di gunakan
3.2 Kelebihan Windows Vista di Banding XP
1) vista tu mempunyai tampilan yg lebih tinggi/ bagus dari pada xp, animasi2 di vista juga lebih tinggi dan banyak dari pada xp
2.) kecepatan juga bisa dibilang lebih cepat dari xp, karna ram minimal vista 1 gb
3) system protection vista sangat lebih tinggi dari xp, misal apabila kita mau memindahkan program dari program files k e:, maka di vista akan mncul permision to adminstrtor, tdk sembarang main pindahkan aja..




















BAB III PENUTUP

KESIMPULAN

Windows vista merupakan keluaran terbaru daru microsoft yang fitur – fiturnya terlengkap dan termudah atau praktis. Dengan berbagai fitur yang disediakan kita dapat merasa lebih praktis dan tampilan pada komputer jadi lebih bagus. Walau pun fitur yang di tawarkan lebih canggih akan tetapi penggunaannya pun sangat mudah karena tidak jauh berbeda dengan windows XP.
DAFTAR PUSTAKA

1. Bowo, eri.2007. windows XP 2.jakarta: jasakom